Home » , , » RICA-RICA POHON PISANG ( PULOR GEDANG ) ala PESANTREN

RICA-RICA POHON PISANG ( PULOR GEDANG ) ala PESANTREN





RICA-RICA POHON PISANG ( PULOR GEDANG )

BAHAN – BAHAN :
1 Potong Hati pisang ( panjang 15 Cm )
2 Potong Tempe Gembos

BUMBU – BUMBU :
  1. Bawang Merah 3 Siung
  2. Bawang Putih 1 Siung
  3. Lada 7 Butir
  4. Cabe Jawa 5 buah
  5. Garam 1 cendok the
  6. Gula merah ¼
  7. Gula pasir 1 cendok teh
  8. Minyak Goreng 4 sendok the
  9. Air Putih ½ gelas teh
  10. Kecap asin ¼ cendok makan
  11. Penyedap  rasa sesuai selera pilih rasa onta, kerbau maupun sapi silahkan

CARA MASAK
  1. Jantung pisang dipotong dadu kemudian direbus hingga masak  lalu tiriskan hingga dingin kemudian cuci dengan air bersih.
  2. Haluskan semua bumbu kemudian masukkan kedalam wajan berisi minyak goring panas aduk hingga masak dan tambahkan air putih
  3. Masukan potongan pohon pisang yang sudah masak tadi aduk hingga rata dengan bumbu hingga separo matang
  4. Masukkan Tempe Gembos kemudian aduk hingga rata dan masak
  5. Tambahkan kecap asin dan penyedap rasa aduk hingga rata dan masak
  6. Tiriskan kedalam piring
  7. Selamat menikmati dengan nasi hangat

      By CHEEF mr. NUR MTT dari Kendal HP. 081225472519


Thanks for reading & sharing Mukholis

Previous
« Prev Post

0 comments:

Post a Comment